Ukuran log yang besar pasti suatu saat akan membuatmu mikir-mikir tentang disk kan. Nah untuk itu kita perlu mengatur berapa ukuran yang ada pada docker container. Ini dijalankan dengan docker-compose maupun docker container.
Docker compose
version: '3'
services:
nginx:
image: nginx:latest
hostname: ubuntu
logging:
options:
tag: "{{.Name}}"
max-size: 50m
labels:
- "autoheal=true"
Docker container
docker run -d --name nginx --log-opt max-size=50m
Dari kedua cara diatas akan membatasi log ke ukuran 50 megabytes saja. Oiya tambahan di file docker-compose diatas terdapat label untuk autoheal, itu digunakan untuk membuat container baru ketika container statusnya sudah unhealthy
. Sumber bisa baca disini https://hub.docker.com/r/willfarrell/autoheal/